Model Penemuan Terbimbing dalam Pembelajaran Menulis Teks Negosiasi Berbasis Komik dan Pengaruhnya Terhadap Kualitas Berbikir Kreatif Siswa Kelas X SMK

Authors

  • Wilda Maulani SMA YWKA Bandung
  • Panca Hidayati Universitas Pasundan

DOI:

https://doi.org/10.23969/wistara.v4i1.4397

Keywords:

Media Komik, Menulis Teks Negosiasi, Berpikir Kreatif.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keterlaksanaan media komik pada pembelajaran menulis teks nagosiasi dan mengetahui dampak dari peningkatan  kemampuan berpikir kreatif peserta didik. Metode penelitian yang digunakan adalah mix methode (campuran). Penelitian ini dilaksanakan di kelas X SMK Pasundan 2 Bandung. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes berupa lembar soal, lembar observasi dan angket skala sikap sebagai pendukung keterlaksanaan pembelajaran penerapan media komik dalam pembelajaran menulis teks negosiasi dan dampaknya terhadap peningkatan kemampuan berpikir kreatif peserta didik. Instrumen tersebut dikategorikan valid dan reliabel setealah dilakukan uji statistik (validitas dan reliabilitas). Perhitungan penelitian ini melalui uji rata-rata kelas pretest dan posttest, jumlah nilai kelas pretest dan posttest, mengetahui nilai maksimum dan minimum, dan menguji hipotesis dengan paired sample T-Test. Hasil penelitian menunjukkan aktivitas peserta didik mengalami peningkatan dengan nilai rata-rata pretest 30.48, dan rata-rata nilai posttest sebesar 79.68. Dampak terhadap peningkatan kemampuan berpikir kreatif peserta didik setelah penerapan media komik sesuai dengan hasil uji hipotesis gain yaitu nilai probabilitas atau sig (2-tailed) 0,00 < 0,05. Besarnya dampak terhadap peningkatan kemampuan berpikir kreatif ditunjukkan oleh hasil uji hipotesis yang menyatakan adanya perbedaan data hasil pretest dan posttest sehingga, terdapat peningkatan pembelajaran dengan melihat rata-rata dari setiap kegiatan. Dengan demikian media komik dapat dijadikan alternatif media pembelajaran yang digunakan untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa pada pembelajaran menulis teks negosiasi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Akhdiah, S. Dkk. (1988). Pembinaan Kemampuan Menulis Bahasa Indonesia. Jakarta: PT Gelora Aksara Pratama.

Alwasiah, A. C. dan Senny S. A. (2007) Pokoknya Menulis. Bandung: Kiblat.

Anam, K. (2016). Pembelajaran Berbasis Inkuiri Metode dan Aplikasi. Yogyakart: Pustaka Pelajar.

Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta

Beetlestone, F. (2012). Creative Learning. Bandung: Nusa Media.

DePorter, B., Reardon, M., dan Nourie, S. (2010). Quantum Teaching: Mempraktikkan Quantum Learning di Ruang-ruang Kelas. Bandung: Kaifa.

Fauziah, A. (2015) http://publikasi.stkipsiliwangi.ac.id/.../JURNAL-AMINAH-FAUZIAH.doc. Diakses pada tanggal 3 April 2018 pukul 19.56.

Hamalik, Oemar. (2003). Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Hanafiah, Nanang. dkk. (2010). Konsep Strategi Pembelajaran. Bandung : rafika Aditama.

Hidayati, R. Panca P. (2011). Menulis Esai & Pembelajarannya. Bandung: Prisma Press.

Imron, Rosidi. (2009). Menulis Siapa Takut. Yogyakarta: Kanisius.

Iskandarwassid, dan Dadang S. (2011). Strategi Pembelajaran Bahasa Asing. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Kemendikbud. 2013. Buku Guru: Bahasa Indonesia Ekspresi Diri dan Akademik untuk Kelas X. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Kemendikbud. (2017). Materi Pelatihan Guru Implementsi Kurikulum. Jakarta:PSDMPK-PMP.

Kemendikbud. (2017). Bahasa Indonesia untuk SMA/ MA/ SMK/ MAK Kelas X. Jakarta: Kemendikbud

Kosasih E. (2014). Jenis-Jenis Teks. Bandung: Yrama Widya.

Kurniawan, Heru. (2014). Pembelajaran Menulis Kreatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Maryam. (2008). Buku Ajar Berpikir Kritis Dalam Proses Keperawatan. Jakarta: Buku Kedokteran EGC.

McCloud, Scott. (2001). Memahami Komik (diterjemahkan oleh S. Kinanti dari judul asli Understanding Comics: The Invisible Art). Jakarta: Kepustakaan Populer Gramedia (KPG).

Mundandar, U. (2009). Pengembangan Kreativitas Anak Berbakat. Jakarta: Reinaka Cipta.

N.K, Roestiyah. (2008). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : Rineka Cipta.

Tarigan, H. G. (2008). Menulis Sebagai Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.

Semi, Atar. (2007). Dasar-dasar Keterampilan Menulis. Bandung: Angkasa.

Siswono, Tatang Y. E.. (2007). Penjenjangan Kemampuan Berpikir Kreatif dan Identifikasi Terhadap Proses Berpikir Kreatif Siswa dalam Memngajukan dan Memecahkan Masalah Matematika. Surabaya: Program Studi Pendidikan Matematika Program Pascasarjana Universitas Negeri Surabaya.

Siswono, Tatag Y. E.. (2008). Model Pembelajaran Matematika Berbasis Pengajuan dan Pemecahan Masalah Matematika. Surabaya: Unesa University Press.

Sudjana dan Rivai. (2011). Media Pengajaran. Bandung. Baru Algensio Offset.

Sugiyono.2016. Metode Penelitian Kualitatif, Kuantitatif, dan R & D. Bandung: Alfabeta.

Sutarno. (2008). Menulis Yang Efektif. Jakarta: Sagung Seto.

Waluyanto, H. D. (2005). http://www.lifemosaic.net-images-uploads-Territories of Life-TOL Resources-Communications-Komik-Sebagai-Media-Komunikasi-Visual-Pembelajaran.pdf. Diakses pada tanggal 20 Februari 2018 pukul 16:45.

https://id.wikipedia.org/wiki/Komik. Diakses pada tanggal 25 februari 2018 pukul 09.30.

http://penelitiantindakankelas.blogspot.co.id/2012/04/laporan-ptk-sd-tentang-keterampilan.html?m= diakses pada tanggal 12 Juli 2018 pukul 19:19.

Downloads

Published

2023-05-18