PENERAPAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SMP NEGERI 31 KOTA MAKASSAR

Authors

  • Azizah Mutmainnah Universitas Muslim Indonesia
  • Andi Bunyamin Universitas Muslim Indonesia
  • Muhammad Syahrul Universitas Muslim Indonesia
  • Mustamin Universitas Muslim Indonesia
  • Abdul Wahab Universitas Muslim Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23969/jp.v10i04.38949

Keywords:

Learning Media, Interactive Multimedia, Lerning Outcomes., Media Pembelajaran, Multimedia Interaktif, Hasil Belajar.

Abstract

The use of appropriate learning media in the learningprocess will facilitate teacher delivery and students'understanding of the material. The use of interactivemultimedia in the learning process is expected toaddress problems faced by students, such as lack offocus, drowsiness, boredom, and difficultyunderstanding the material. This research wasconducted to address learning difficulties in IslamicReligious Education. Learning media are tools used todeliver course material, such as books, cassettes, taperecorders, films, slides, photographs, graphic images,television, and computers. Interactive learning is a typeof learning that uses digital technology to delivermaterial and facilitate active interaction betweenstudents and the material. This research uses theaction research method, better known as classroomaction research (CAR). This action research wasconducted at SMP Negeri 31 Makassar City, involvingforty students and one subject teacher. The use ofinteractive learning media was conducted in twocycles. The first cycle showed that student learningoutcomes had improved, but some students had notyet achieved learning completion. The second cycleshowed that overall student learning outcomes hadachieved learning completion.

Penggunaan media pembelajaran yang tepat padaproses pembelajaran akan memudahkan guru dalammenyampaikan materi dan peserta didik lebih mudahmemahami materi pembelajaran. Penggunaanmultimedia interaktif pada proses pembelajarandiharapkan mampu mengatasi permasalahan yangdihadapi oleh peserta didik seperti kurang fokus,mengantuk, bosan dan kesulitan dalam memahamimateri pada proses pembelajaran. Penelitian inidilakukan untuk mengatasi kesulitan belajar pada matapelajaran Pendidikan Agama Islam. Mediapembelajaran Adalah alat yang digunakan untukmenyampaikan materi pelajaran, seperti buku, kaset,tape recorder,film, slide, foto, gambar grafik, televisi,dan komputer. Pembelajaran interaktif adalah jenispembelajaran yang menggunakan teknologi digitaluntuk menyampaikan materi dan memfasilitasiinteraksi aktif antara peserta didik denganmateri.Penelitian ini menggunakan metode penelitiantindakan (action research) atau yang lebih dikenaldengan istilah penelitian tindakan kelas (PTK).Penelitian tindakan (action research) ini dilakukan diSMP Negeri 31 Kota Makassar dengan subjekpenelitian empat puluh orang peserta didik dan satuorang guru mata pelajaran. Penggunaan mediapembelajaran interaktif dilakukan dengan dua siklus.Siklus pertama menunjukkan hasil belajar pesertadidik mengalami peningkatan, namun beberapapeserta didik belum mencapai ketuntasan belajar.Siklus kedua menunjukan hasil belajar peserta didiksecara keseluruhan telah mencapai ketuntusanbelajar.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ahmad Ripai. (2015). Multimedia Pembelajaran. Cirebon: Nurati Press.

Aisyah Ali, Lidwina, (2024), Cornelia Maniboey, Dkk, Media Pembelajaran Interaktif. Jambi: PT Sonpedia Publishing Indonesia.

Feny Rita Fiantika, DKK, (2022) Metodologi Penelitian Kuantitatif. Sumatra Barat: PT. Global Eksekutif Teknologi.

Firdaliana, (2022). Penerapan Multimedia Pembelajaran Interaktif untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa pada Mata pelajaran IPA di Kelas IV SD Negeri 010 Sungai Beringin, Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah STAI Auliaurrasyidin Tembilahan-Riau

H.Salim, Isran Rasyid. (2019) Haidir, Penelitian Tindakan Kelas. Medan: Perdana Publishing.

Hasnul Fikri, Ade Sri Madona. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Interaktif Yogyakarta: Penerbit Samudra Biru.

Januar Andy Bagus. (2023). Penerapan Multimedia Interaktif Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam Kelas VII A Di SMP Negeri 3 Singosari Malang. Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.

Muhammad Hasan, Milawati, Darodjat, Dkk. (2021) Media Pembelajaran. Klaten: Tahta Media Group

Muhammad Syahrul. (2021) Pemanfaatan Guru Sekolah Dasar Dalam Pengembangan Pendidikan Karakter. Mattappa jurnal pengabdian kepada Masyarakat. (Vol. 4, No.3 ).

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 65 Tahun 2013 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan menengah. Jakarta: Kemendikbud.

Pratiwi Bernadetta Purba, Arin Tentrem Mawati Julian, Dkk. (2021). Penelitian Tindakan Kelas. Sumatra Utara: Yayasan Kita Menulis.

Rahmat Hidayat, Abdillah. (2019). Ilmu Pendidikan Konsep Teori dan Aplikasinnya,Medan: Penerbit LPPPI.

Republik Indonesia, Undang-Undang RI Nomor 20 Tahun 2023 Tentang Tujuan Pendidikan Nasional Surabaya: Kresna Bina Insan Prima.​

Rosmiati. (2023) Efektivitas Metode Pembelajaran Quiz Team Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Kelas XI Mipa I Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam di SMAN 4 Maros. QANUN: Journal of Islamic Laws and Studies 2.1.

Syukrina , Wedra Aprison. (2024) Penerapan Multimedia Interaktif Dalam Pembelajaran PAI untuk Menciptakan Pembelajaran Aktif Kelas V di SD 18 Tangah Koto. Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Islam Negeri Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi, Indonesia

Downloads

Published

2025-12-30

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 > >>